Singaraja yang Dikenang yang Disayang

Rp. 50.000,00

Cetakan Pertama

:

Juli 2020

Judul

:

Singaraja yang Dikenang yang Disayang

ISBN

:

978-623-7220-57-2

Penulis

:

Kadek Sonia Piscayanti

Ketebalan

:

xvii + 197

Sinopsis

Melangkah jauh ke belakang bersama peristiwa yang bisa diingat ulang bukan hal tentang masa lalu saja, tetapi juga tentang sebuah “kenangan”. Kenangan yang dilalui semasih kecil yang hidup di kota dengan julukan kota pendidikan yaitu kota Singaraja. Buku ini berisi tentang perjuangan seseorang yang mengingat kembali sebuah kenangan pada masa kecil di kota kelahirannya yang ia rasakan dan lalui, dimana seseorang tersebut bertumbuh besar di sebuah banjar yang berdekatan dengan Covarubbias atau sering disebut dengan “Rumah Gubernuran”. Setiap sudut di kota Singaraja serta ragam peristiwanya menjadikan sebuah déjà vu bagi penulisnya.

Related Post

Ikuti kami di :

Galery